TALKSHOW INSPIRATIF Festival LIKE 2

Talkshow.jpg
Tanggal : 10 Agu 2024 s/d 10 Agu 2024
Tempat : Shelter Planologi, Festival LIKE 2, Jakarta Convention Center
Jam : 12.30 – 14.00
Pengirim : Pustarhut

Konsep Forest City hadir menjawab tantangan besar dalam pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) terutama pada aspek lingkungan. Pustarhut telah berkiprah dalam penyiapan standar forest city untuk memastikan keberhasilan dan keberlanjutan pembangunan jangka panjang, kepatuhan terhadap regulasi, mitigasi dan adaptasi perubahan iklim.
 
Ingin tahu seperti apa standar forest city? Please join, TALKSHOW INSPIRATIF Festival LIKE 2 Sinergi Penyiapan dan Penerapan Standar untuk Pengembangan Forest City di Ibu Kota Nusantara